You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
363 Pelayanan Sudin Dukcapil Jakpus Dilakukan di RPTRA
.
photo doc - Beritajakarta.id

363 Pelayanan Sudin Dukcapil Jakpus Dilakukan di RPTRA

Suku Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Jakarta Pusat telah melakukan empat kali pelayanan jemput bola di Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA). Dari kegiatan tersebut, petugas berhasil melakukan 363 pelayanan.

Selain melayani pembuatan akta lahir, surat keterangan kematian, kartu keluarga, kartu identitas anak dan juga membagikan e-KTP yang sudah tercetak

Lokasi yang telah dilayani dalam kegiatan itu yakni RPTRA Pulo Gundul di Kelurahan Tanah Tinggi, RPTRA Karang Anyar di Kelurahan Karang Anyar, RPTRA Kampung Budaya di Kelurahan Utan Panjang, dan RPTRA Kampung Benda di Kelurahan Cempaka Putih Timur.

"Selain melayani pembuatan akta lahir, surat keterangan kematian, kartu keluarga, kartu identitas anak dan juga membagikan e-KTP yang sudah tercetak," ujar Remon Mastadian, Kepala Sudin Dukcapil Jakarta Pusat, Kamis (12/10).

Pemkot Jakut Jemput Bola Imunisasi MR di Sunter Jaya

Secara rinci pelayanan yang diberikan yaitu 88 pelayanan akta kelahiran, 128 KIA, 78 konsultasi, delapan rekam KTP elektronik, lima cek KTP elektronik, 53 mendistribusikan KTP elektronik, dua pelayanan KK, dan satu pelayanan pendatang baru.

"Dalam jemput bola kami, kami tidak melakukan pelayanan one day service. Untuk pendaftaran dibuka pukul 08.00-14.00, sementara untuk pelayanannya hingga pukul 15.00," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjabodetabek Rute Vida Bekasi-Cawang Resmi Beroperasi

    access_time15-05-2025 remove_red_eye2550 personDessy Suciati
  2. Komisi E Usul Penambahan SLB di Jakarta

    access_time18-05-2025 remove_red_eye1006 personFakhrizal Fakhri
  3. Dukung Transportasi Umum Gratis di Jakarta, Bank DKI Luncurkan JakMob

    access_time12-05-2025 remove_red_eye1002 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. 30 Jakpreneur Ramaikan Bazar UMKM di Pasar Rebo

    access_time15-05-2025 remove_red_eye987 personNurito
  5. Pembersihan Puing Sisa Kebakaran Cipinang Ditarget Rampung Hari Ini

    access_time15-05-2025 remove_red_eye785 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik